Monash University
Browse
Benchmarking_BI.pdf (1.72 MB)

Ringkasan: Benchmarking Performa Bogor Perihal Ramah Air

Download (1.72 MB)
figure
posted on 2019-08-06, 07:33 authored by Briony Rogers, Alex Gunn, Christoph Brodnik
Kota yang ingin menerapkan konsep ramah air, seringkali dibutuhkan pemahaman mengenai sistem aktual serta bagaimana membandingkan implementasi terbaik. Pemahaman tersebut akan membantu dalam penyusunan prioritas jangka pendek, menengah dan panjang untuk mencapai tujuan-tujuan keberlanjutan.

Kawasan Bogor Raya, Indonesia, telah ditetapkan posisi dan profil wilayahnya sebagai bagian dari kegiatan Tim Penelitian Air Perkotaan (UWC) Australia-Indonesia Centre. Bogor Raya dinilai memenuhi standar kualifikasi kota ramah air dengan perangkat baru yang dikembangkan untuk tujuan ini - Indeks Kota Ramah Air (WSC).

Funding

The Australia-Indonesia Centre

History